Thursday, March 22, 2018

Ada Apa Dengan JANTUNG Kita



"No one has the right to judge you, because no one really knows what you have been through. "They might have heard stories, but they didn't feel what you felt in your heart"

Kawan, tahukah Anda bahwa Jantung kita memiliki kecerdasannya sendiri?

Jika pola hidup kita baik dan teratur, maka secara terlatih HEART BEAT kita menjadi BAIK antara 60~70x per menit.

Rata-rata detak jantung permenit merupakan salah 1 tolak-ukur kualitas kesehatan kita. (cek dg uBioClip-v70)

Quote:
Dr Shiva Arunasalam (cardiologist dan founder of HDHI~High Dessert Heart Institute, USA)

"Jantung yg terlatih diukur dg Heart Intelligent-Quotient"

Jantung memiliki mekanismenya sendiri, kompleks, rumits, namun AJAIB..!!!
 

  • Tahukah seberapa kuat kontraksi otot-otot jantung Anda bekerja ?
  • Peta EKGnya ?
  • Berapa elastisitas pembuluh darah jantung Anda ?

(Hal ini PENTING ketika Anda kaget, maka degup jantung sangat tinggi dan jika pembuluh darah Anda kaku, bisa tersumbat atau pecah karena desakan darah yg mengalir dahsyat oleh pompa jantung Anda)

  • Tahukan berapa nilai signal level denyut nadi Anda di pembuluh darah tepi tubuh Anda?

Sahabatku yg baik jantung(hati)nya,

Hari ini, saya mengajak Anda untuk memulai belajar tentang pusat kehidupan yaitu Jantung kita.

Kita belum melihat hub integral dengan organ yg lain.

Baru jantung saja, kita sdh butuh nalar dan pengetahuan yg benar, meski bukan secara anatomi, karena kita bukan dokter jantung, tapi minimal kita taulah apa sejatinya kebutuhan jantung kita dan perilaku apa yg baik dan membantu kinerja jantung dan mana yg menyiksa jantung kita.

Jika Anda sudah membaca buku CLEAN (Dr Alexandro Junger) tentu kita harus mulai peduli dan menata POLA HIDUP SEHAT masing-masing

Pola apakah itu?

  • Pola Makan
    Pola Minum
    Pola Gerak☑
  • Pola Tidur
  • Pola Pikir
  • Pola Seksual (khusus couple)

#care2share

0 comments:

Post a Comment